Kehilangan Menu dan Kotak Komentar di Dashboard Blogger

Menu Dashboard Hilang - Echotuts
Pertamnya saya juga merasa kebingungan kenapa blog saya beda sendiri dengan yang lain, soalnya, blog yang satunya ada Menu Coment di Dashboard tapi kenapa di Echotuts g ada, dan ada tulisan 5 Coments tapi g ada yang nampak di postku.

setelah sabar menunggu sambil posting, saya searching untungnya ada beberapa blogger yang bahas tentang ini, dan akhirnya bloggerku ketolong, ini masalah ternyata bukan masalah asli dari blog kita tapi masalah ini muncul karena kita sendiri,

dan menurut Echotuts ada 2 alasan yang membuat Menu Komentar hilang dari Dashboard Blogger. di bawah ini merupakan alasan dan cara mengaktifkanya kembali Monggoh :


1. Mungkin anda menyembunyikanya (Hide)
Menu Dashboard Hilang - Echotuts
Bagaimana cara mengaktifkan kembali ? Gampang : 
  1. Log in ke blogger.com
  2. Masuk ke blog kamu 
  3. Masuk ke menu Setting > Post and Comment 
  4. Cari bagian Comments > Comment Location location sesuai gambar di atas, 
  5. untuk mengaktifkanya anda cukup memilih Embedded dan untuk menyembunyikanya cukup memilih Hide
  6. Save setting
Masih g muncul ? nah itu yang Echotuts alami, masih g muncul tapi ada tulisan 5 coment di post kamu, ini alasanya :

2. Mungkin anda mencentangnya 
hah mencentang ? dah liat aja ini gambaranya
Comment blogger hilang - Echotuts
Di centang

Comment blogger hilang - Echotuts
Tidak di centang

Lihat kan perbedaanya ? berikut ini adalah caranya, hampir sama seperti tadi
  1. Masuk ke dalam blogger.com
  2. Masuk ke dalam blog km
  3. Pilih menu Google + 
  4. Di sebelah kanan profil km ada tempat Check list bukan ? nah di bagian "Use Google + Coments..." klik untuk tidak mencentangnya kalo mau pake centang kembali .
  5. Save 
Cukup sekian dari cara Echotuts yang ketahui, semoga artikel ini bisa menambah wawasan kita, maaf atas kekuranganya, Terima kasih banyak untuk semuanya .
Previous
Next Post »